Pemasangan Batu Bronjong |
Megah Beton Citeureup Bogor Pemasangan Batu Bronjong sebagai Penguat dan Penahan Tanah Labil. Tentu sudah tidak asing lagi ditelinga kita, kalimat Bronjong, Batu Bronjong atau Batu Bronjol. Mungkin di lain daerah Nama Bronjong ini mempunyai sebutan atau nama yang lain tetapi fungsinya sama.
PEMASANGAN BRONJONG CEPAT |
BRONJONG ALIRAN SUNGAI |
Pengertian Bronjong atau gabion adalah anyaman dari kawat baja berlapis galvanis yang dibuat dan dibentuk segi empat atau kotak yang di dalamnya kemudian diisi dengan batu batuan yang berfungsi sebagai penahan dari longsor atau erosi.
BRONJONG biasa dipergunakan sebagai penahan longsor sepanjang aliran sungai, pinggir jalan atau disekitar tebing yang rawan akan tanah longsor biasanya selalu menggunakan Bronjong.
Selain Pengerjaan BRONJONG relatif lebih cepat juga pembiayaan lebih ringgan dan dijamin kuat untuk menahan longsor.
BRONJONG KOKOH DAN KUAT |
Namun dalam pengerjaan BRONJONG tidak semudah yang dibayangkan. Dalam mengerjakan Bronjong mulai dari menganyam harus benar benar ahli dalam menganyam Kawat BRONJONG supaya kuat dan tidak jebol atau lepas ikatan anyamannya waktu dipasang.
Sedangkan dalam hal mengerjakan pemasangan Batu pada Bronjong, haruslah menggunakan tenaga kerja yang memang ahli dalam hal Pemasangan Bronjong, kalau dikerjakan oleh tukang asal maka hasilnya tidak maksimal bahkan baru terpasang beberapa hari bronjong akan amblas, sebab dalam penyusunan batu belah atau batu bronjol pada bronjol harus mempunyai keahlian khusus dalam menata Batu dan memasukannya ke dalam bronjong agar bronjong terlihat rapi terpasang juga kuat sebagai penahan longsor.
Jika anda tertarik ingin memasang BRONJONG silahkan kontak kami dengan nomor dibawah ini :
Batu Bronjong Kokoh dan Kuat |
Hubungi Kami :
PT MEGAH BETON INDONUSA
HP : 0857-7240-2153
HP: 0878-7240-2949
HP: 0852-1269-7419
WA: 0812-1810-6267
PENCARIAN LAIN:
- Megah Beton Indonusa
- MegahBeton
- Cara pemasangan bronjong
- Bronjong batu kali
- Cara memasang bronjong yang benar
- Harga pasang bronjong
- Standar pemasangan bronjong
- Bronjong sungai
- Gambar bronjong
- Upah pemasangan bronjong
- Upah Tenaga Pemasangan Bronjong
- Harga borongan bronjong
- Jasa pemasangan bronjong
- Analisa harga satuan bronjong sni
- Cara pemasangan bronjong sungai
- RAB bronjong xls
- Analisa bronjong xls
- SNI pekerjaan bronjong
Bronjong Tepian Sungai |
Bronjong Penahan Longsor |
Bronjong dan Pagar Panel Betom |
Ukuran Kawat Bronjong Standart SNI |